Baru-baru ini sepertinya ada banyak warganet yang penasaran dan mencari tahu tentang Fliki AI. Cek berikut ini ulasan lengkap fitur-fitur dengan cara penggunaannya untuk kamu. Simak sampai habis.
Di tengah kemajuan teknologi saat ini semakin banyak alat yang bisa digunakan untuk mempermudah kebutuhan dan aktivitas manusia. Termasuk untuk membuat konten video bisa manfaatkan fitur AI.
AI atau Artificial Intelligence sendiri merupakan sebuah sistem kecerdasan buatan dimana dapat melakukan berbagai perintah secara otomatis. Maka dari itu fitur AI ini sangat berguna untuk dicoba.
Selain itu ada banyak fitur AI yang tersedia dan bisa diakses dengan mudah seperti Fliki AI yang sedang dibahas dalam artikel ini. Untuk ulasan lengkapnya kamu bisa simak link dan fiturnya berikut.
Tentang Fliki AI

Fliki AI merupakan sebuah situs yang memungkinkan pengguna membuat berbagai macam konten secara otomatis. Caranya adalah dengan memberikan perintah kepada robot secara otomatis.
Seperti fitur AI serupa lainnya kamu bisa langsung memberikan perintah melalui prompt text dan situs akan melaksanakan tugas dengan cepat. Fitur ini tentu akan sangat membantu dan hemat waktu.
Pada Fliki AI sendiri kamu dapat menemukan banyak fitur menarik seperti ubah teks menjadi video, hingga merubah teks menjadi suara atau text to speech dengan hasil editing konten yang menarik.
Selain itu situs ini juga dapat diakses dengan sangat mudah dimana kamu hanya perlu terhubung dengan koneksi internet. Fliki AI juga bisa diakses secara gratis sehingga sangat praktis digunakan.
Fitur dan Keunggulan
1. AI Video Maker
Fitur yang sangat populer dimana kamu bisa membuat konten video dari teks perintah yang diberikan. Bukan hanya kalimat, bahkan Fliki AI bisa membuat video yang ramah ditonton dar sebuah artikel.
2. Text to Speech
Fitur ini memungkinkan kamu untuk membuat voiceover dengan sangat mudah secarar online. Ada banyak opsi template suara yang bisa digunakan dan disesuaikan dengan kebutuhan konten video.
3. Koleksi Konten Lengkap
Nikmati fitur template yang cukup lengkap dimana bisa kamu eksplor dengan leluasa dari Fliki AI ini. Selain itu ada berbagai gaya video yang bisa dibuat dan sesuaikan dengan mudah dan cepat.
4. Akses Mudah dan Gratis
Seperti yang telah disebutkan bahwa situs Fliki AI ini bisa diakses dengan sangat mudah di internet. Selain itu semua fitur yang tersedia di dalamnya bisa dicoba secara gratis tanpa perlu berlangganan.
BERIKUTNYA LINK FLIKI >>>
Tinggalkan Komentar